EMPAT LAWANG – Ladang ganja seluas kurang lebih satu hektar, yang ditanam di lereng curam perbukitan di Kabupaten Empat Lawang, berhasil diungkap Tim gabungan BNN Kabupaten Empat Lawang, yang di-backup personel dari BNN Kabupaten Musi Rawas, BNN Kota Lubuk Linggau dan BNN Provinsi Sumatera Selatan, Rabu (2/2).
Tidak kurang dari seribu batang tanaman ganja, dengan rincian sekitar 600 batang besar dan sekitar 400 batang kecil tanaman ganja berhasil diamankan.
#Warondrugs
#IndonesiaBersinar
#bnnpsumsel
#bnnkmusirawas
#narkobabengak👎
#prestasihebat👍
#musirawasmantab👌